Bila kita perhatikan mie instan merupakan makanan favorit hampir semua umur atau kalangan menyukainnya bahkan tak jarang dari kita mie instan sering dijadikan teman lauk pada saat makan semua tak lepas dari kualitas mie itu sendiri.
bila kita perhatikan kembali pada saat ini banyak sekali rasa mie instan mulai dari mie goreng sampai mie kuah (rebus) itu bisa dijadikan sebagai daya tarik bagi konsumen.
dari segi pembuatan mie tersebut juga banyak yang menarik dimana konsumen memiliki selera masing - masing untuk menuangkan insfirasinya terhadap mie
berikut contohnya :
mi goreng jawa:
-goreng telur orak arik
-masukkan irisan cabe
-masukkan sawi dan touge
-masukkan air 1 gelas
-masukkan mie sama bumbu2nya
-setelah kelihatan kental dan air sudah hampir habis matikan apinya
-biarkan beberapa saat sampai air benar2 abis sendiri
-setelah mie yang sudah masak tercampur dengan bumbu
-kocok 1 butir telur dalam mangkok
-masukan irisan bawang merah,putih,daun bawang, dll(tergantung selera agan)
kedalam mangkok berisi telur
-beri garam dan penyedap rasa secukupnya
-masukan mie goreng kedalam mangkok
-aduk hingga telor merata dengan mie goreng
-goreng didalam wajan berisi minyak dicampur mentega
kesimpulan :
Mie instan saat ini yang berada di Indonesia khususnya disukai oleh para konsumen.